- Niat karena Allah SWT
- Berdoa sebelum melakukan terapi;
- Bertawakal kepada Allah SWT;
- Ikhlas membantu atas dasar persaudaraan dan kemanusiaan;
- Dalam keadaan berwudhu
- Berpakaian sopan, bersih, dan rapih;
- Ramah, sopan, serta bermartabat;
- Menjaga diri dari bau badan;
- Melakukan SOP Terapi Totok Punggung;
- Melakukan diagnosa awal;
- Mendengarkan keluhan pasien;
- Berdialog positif kepada pasien;
- Tidak melakukan terapi kepada lawan jenis, kecuali dalam keadaan darurat (bersama mahrom, menggunakan sarung tangan, dan berpakaian lengkap);
- Tidak merokok;
- Tidak mensinergikan terapi Totok Punggung dengan terapi lain yang bertentangan dengan syarÃe;
- Menjaga rahasia pasien;
- Menjaga kesehatan terapis; dan
- Saling menghargai baik kepada sesama terapis Totok Punggung maupun dengan terapis lainnya.